Skip to content
Home » Infinix Note 30 Pro dan Infinix Note 30i, Dua Hp 4G Terbaik 2023

Infinix Note 30 Pro dan Infinix Note 30i, Dua Hp 4G Terbaik 2023

Mengawali tahun 2023, Infinix kembali meluncurkan smartphone terbarunya yang menyasar pasar kelas menengah. Kedua smartphone tersebut adalah Infinix Note 30 Pro dan Infinix Note 30i. Meski keduanya berasal dari series yang sama, tentu mereka memiliki beberapa perbedaan yang cukup mendasar. Kedua Hp Infinix ini digadang-gadang akan menjadi Hp 4G Terbaik di tahun ini. Penasaran dengan spek dari Infinix Note 30 Pro dan Infinix Note 30i, Dua Hp 4G Terbaik 2023? Berikut kami berikan sedikit gambaran untuk bahan perbandingan.

Infinix Note 30 Pro

gambar infinix note 30 proHp Infinix Note 30 Pro mengandalkan chipset Helio G99. Spek Infinix 4G tentunya akan semakin gahar dengan adanya perpaduan RAM 8 GB dan penyimpanan internal 256 GB. Dalam hal baterai, Hp Infinix ini menghadirkan baterai berkapasitas 5000 mAh dengan fast charging 68W.

Infinix Note 30 Pro – Spesifikasi dan Fitur kali ini mengusung panel AMOLED berbentang 6,78 inci. Layar Hp Infinix Terbaik memiliki resolusi 1080 x 2400 pixels, refresh rate 120 Hz, dan tingkat kecerahan layar maksimal mencapai 900 nits. Infinix Terbaru menawarkan dua kamera belakang yang terdiri dari kamera utama 108 MP dan kamera depth 2 MP. Sedangkan untuk kamera depan, seri Hp 4G Terbaru Infinix Note 30 Pro mengandalkan sensor 32 MP. Kamera Hp Gaming Infinix didukung fitur seperti Quad-LED flash, HDR, panorama.

Spesifikasi Infinix Note 30 Pro :

OS: Android 13, XOS 13
Network: 2G, 3G, 4G
Layar: AMOLED 6,78 inci
Chipset: Mediatek MT8781 Helio G99 (6nm)
CPU: Octa-core (2×2.2 GHz Cortex-A76 & 6×2.0 GHz Cortex-A55)
GPU: Mali-G57 MC2
RAM: 8 GB
Memori Internal: 256 GB
Kamera Utama: 108 MP (wide), 2 MP (depth)
Kamera Depan: 32 MP
Dimensi: –
Bobot: –
Baterai: Li-Po 5000 mAh
USB: USB Type-C 2.0, OTG
Bluetooth versi 5.0
Warna: Magic Black, Variable Gold
Info Promo Hp Infinix 4G cek di sini.

Infinix Note 30i

gambar infinix note 30iJeroan Hardware Hp Infinix Note 30i mengandalkan chipset Helio G85 (12nm). Kinerja chipset Hp Infinix Terbaik akan semakin mantap dengan adanya perpaduan RAM 8 GB dan memori internal 256 GB. Untuk sektor baterai, Infinix Murah Terbaik mengemas baterai besar berkapasitas 5000 mAh dengan fast charging 33W.

Intip Spesifikasi Infinix Note 30i, Calon Hp Murah Terbaik 2023 yang kali ini mengusung panel AMOLED berukuran 6,66 inci. Layar Infinix Terbaru 2023 memiliki resolusi Full HD Plus. Hp Murah Terbaik Infinix menawarkan dua kamera di belakang yang terdiri dari kamera utama 64 MP dan satu kamera QVGA. Sedangkan untuk kamera depan, Hp Gaming Murah Terbaik Infinix menyematkan lensa beresolusi 16 MP.

Spesifikasi Infinix Note 30i adalah :

OS: Android 13, XOS 13
Network: 2G, 3G, 4G
Layar: AMOLED 6,66 inci
Chipset: Mediatek MT6769 Helio G85 (12nm)
CPU: Octa-core (2×2.0 GHz Cortex-A75 & 6×1.8 GHz Cortex-A55)
GPU: Mali-G52 MC2
RAM: 8 GB
Memori Internal: 256 GB
Kamera Utama: 64 MP (wide), QVGA
Kamera Depan: 16 MP
Dimensi: –
Bobot: –
Baterai: Li-Po 5000 mAh
USB: USB Type-C 2.0, OTG
Bluetooth versi 5.0
Warna: Variable Gold, Obsidian Black, Impression Green
Info Promo Hp Infinix 4G cek di sini.